Dari Kursus Mahasiswa Tuli hingga Mengelola Hati 

  • 23 Mei 2023
  • Editor UNU
  • Berita
Dari Kursus Mahasiswa Tuli hingga Mengelola Hati 

Direktorat GESI tak pernah sepi aktivitas. Sejak menggelar workshop Penyusunan Rencana Strategis 3 Tahun di Mardliyyah Islamic Center, Senin (8/5) lalu, GESI terus menggelar sejumlah agenda.

Pada 12 Mei, setiap Jumat akan diadakan pertemuan rutin kelas bahasa Indonesia untuk mahasiswa tuli. Agenda ini untuk membantu mahasiswa tuli mengakses pendidikan melalui kursus tambahan. Selain itu, dilangsungkan diskusi ‘Mengelola Hati, Mengelola Diri’, Sabtu (20/5), untuk berbagi upaya dalam meningkatkan kesehatan mental.

Berita Terkait

Jadi Agen Perubahan, Mahasiswa UNU Jogja Komitmen Bangun Budaya Anti Korupsi dalam Kuliah Umum Pancasila
  • Editor UNU
  • 19 Desember 2024

Jadi Agen Perubahan, Mahasiswa UNU Jogja Komitmen Bangun Budaya Anti Korupsi dalam Kuliah Umum Pancasila

Mahasiswa UNU Jogja semester 1 mengikuti kuliah umum pancasila yang menghadirkan narasumber dari...

Ratusan Mahasiswa UNU Jogja Ikuti Kuliah Umum Literasi Keuangan, Ketua GEKRAF DIY : Mahasiswa Harus Mampu Lakukan Resiliensi
  • Editor UNU
  • 18 Desember 2024

Ratusan Mahasiswa UNU Jogja Ikuti Kuliah Umum Literasi Keuangan, Ketua GEKRAF DIY : Mahasiswa Harus Mampu Lakukan Resiliensi

Ratusan mahasiswa UNU Jogja yang terdiri dari mahasiswa tahun angkatan 2024 dan mahasiswa...

Penuhi Undangan Silaturrahmi, Tim Admisi UNU Jogja Kunjungi MA Nurul Ummah Yogyakarta
  • Editor UNU
  • 18 Desember 2024

Penuhi Undangan Silaturrahmi, Tim Admisi UNU Jogja Kunjungi MA Nurul Ummah Yogyakarta

UNU Jogja melalui Direktorat Admisi memenuhi undangan silaturrahmi dari MA Nurul Ummah Yogyakarta,...