Dari Terbitkan Jurnal hingga Menang Best Paper

  • 06 Juli 2023
  • Editor UNU
  • Berita
Dari Terbitkan Jurnal hingga Menang Best Paper

Civitas Fakultas Ekonomi Aris Diantoro menerbitkan karya ilmiah di jurnal MIX: Jurnal Ilmiah Manajemen tentang manajemen dan kewirausahaan UMKM di Bantul. “Penerbitan jurnal ini juga melibatkan mahasiswa sehingga dapat kredit point untuk mahasiswa, ” kata dosen FE Aris.

Tidak hanya itu, Prodi Manajemen berhasil meraih kategori “Best Paper” dalam International Conference of Community Service (ICCS). Capaian ini atas karya ilmiah “Implementation of Green Management through Dissemination of Solar Renewable Energy (EBT) Technology in the Hand-drawn Batik Association Using Natural Dyes in Klaten”.

Baca juga : Menuju Industri Batik Zero Emisi  

Riset pemanfaatan EBT untuk batik ini digarap oleh dosen FE Rifqi Syarif Nasrulloh, dosen FTI Irwan Novianto, bersama tim laboran dan mahasiswa Aditya Wahyu Pratama, Rio Ardiansyah, dan Akhmad Fakhrurrozi.

Berita Terkait

Jadi Agen Perubahan, Mahasiswa UNU Jogja Komitmen Bangun Budaya Anti Korupsi dalam Kuliah Umum Pancasila
  • Editor UNU
  • 19 Desember 2024

Jadi Agen Perubahan, Mahasiswa UNU Jogja Komitmen Bangun Budaya Anti Korupsi dalam Kuliah Umum Pancasila

Mahasiswa UNU Jogja semester 1 mengikuti kuliah umum pancasila yang menghadirkan narasumber dari...

Ratusan Mahasiswa UNU Jogja Ikuti Kuliah Umum Literasi Keuangan, Ketua GEKRAF DIY : Mahasiswa Harus Mampu Lakukan Resiliensi
  • Editor UNU
  • 18 Desember 2024

Ratusan Mahasiswa UNU Jogja Ikuti Kuliah Umum Literasi Keuangan, Ketua GEKRAF DIY : Mahasiswa Harus Mampu Lakukan Resiliensi

Ratusan mahasiswa UNU Jogja yang terdiri dari mahasiswa tahun angkatan 2024 dan mahasiswa...

Penuhi Undangan Silaturrahmi, Tim Admisi UNU Jogja Kunjungi MA Nurul Ummah Yogyakarta
  • Editor UNU
  • 18 Desember 2024

Penuhi Undangan Silaturrahmi, Tim Admisi UNU Jogja Kunjungi MA Nurul Ummah Yogyakarta

UNU Jogja melalui Direktorat Admisi memenuhi undangan silaturrahmi dari MA Nurul Ummah Yogyakarta,...