Dosen UNU Jogja Terpilih dalam Program Praktisi Mengajar Batch 4

  • 01 April 2024
  • Editor UNU
  • Berita
Dosen UNU Jogja Terpilih dalam Program Praktisi Mengajar Batch 4

Dosen Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Ilmu Pendidikan, Adhan Kholis, terpilih untuk mengajar di program Praktisi Mengajar Batch 4. Adhan akan mengajar untuk dua sesi, yaitu English for Business dan
Practicum Linguistics, bersama Ayrton Eduardo Aryaprabawa selaku pendiri Crevolutionz dan Alwi Atma
Ardhana, instruktur bahasa di PT. PeMaD International Transearch.

Digelar Maret – Juni 2024, program Kemendikbud Ristek Dikti ini bertujuan agar lulusan perguruan tinggi dapat belajar langsung dari para pakar dibidangnya dan lebih siap untuk masuk ke dunia kerja.

Berita Terkait

Pembukaan Kamandanu UNU Jogja, Panitia Siapkan 3 Agenda Penting Selama Ramadan 1446 H
  • Editor UNU
  • 03 Maret 2025

Pembukaan Kamandanu UNU Jogja, Panitia Siapkan 3 Agenda Penting Selama Ramadan 1446 H

Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadan, UNU Jogja melalui Panitia Kegiatan Ramadhan di...

Beri Bantuan Masjid dan Mushola, UNU Jogja bersama Paguyuban Tionghoa Sambut Ramadan
  • Editor UNU
  • 03 Maret 2025

Beri Bantuan Masjid dan Mushola, UNU Jogja bersama Paguyuban Tionghoa Sambut Ramadan

UNU Jogja bersama dengan Paguyuban Tionghoa Yogyakarta menggelar bakti sosial untuk menyambut datangnya...

Prodi Agribisnis Perkuat Kerjasama dengan Tani Organik Merapi dalam Praktik Budidaya Sayuran, Holtikultura Organik, Inovasi Pemasaran, dan Pengembangan Agrowisata
  • Editor UNU
  • 28 Februari 2025

Prodi Agribisnis Perkuat Kerjasama dengan Tani Organik Merapi dalam Praktik Budidaya Sayuran, Holtikultura Organik, Inovasi Pemasaran, dan Pengembangan Agrowisata

Program studi Agribisnis UNU Jogja menjalin kerja sama dengan Tani Organik Merapi (TOM)...