Mendampingi Penyusunan Kurikulum Madrasah hingga Implementasi Kurikulum Merdeka

  • 16 Juli 2023
  • Editor UNU
  • Berita
Mendampingi Penyusunan Kurikulum Madrasah hingga Implementasi Kurikulum Merdeka

Dosen PGSD Sutiyono dan  Mustamid menjadi pendamping dalam kegiatan Implementasi Kurikulum Merdeka Berbasis Komunitas (IKM-BK) Kementerian Agama. Agenda ini digelar di MTsN 6 Bantul dan MI Ma’arif Giriloyo 1, Minggu (16/7).

Baca juga : Dosen UNU Jadi Fasilitator Daerah POP Terbaik DIY

Tidak ketinggalan juga sebelumnya Dosen Prodi Pendidikan Bahasa Inggris Adhan Kholis melakukan pendampingan penyusunan Kurikulum Operasional Madrasah (KOM) di MIN 3 Bantul, Jumat (14/7). Kegiatan lanjutan dari implementasi Kurikulum Merdeka Berbasis Komunitas ini juga direview oleh Balai Diklat Keagamaan (BDK) Semarang. 

Berita Terkait

Pengumuman Perubahan KRS Genap 2024/2025
  • Info UNU
  • 12 Maret 2025

Pengumuman Perubahan KRS Genap 2024/2025

UNU Jogja Luncurkan Galeri Investasi Syariah Digital, Perluas Literasi Pasar Modal dan Ekonomi Islam
  • Editor UNU
  • 12 Maret 2025

UNU Jogja Luncurkan Galeri Investasi Syariah Digital, Perluas Literasi Pasar Modal dan Ekonomi Islam

Seiring meningkatnya animo generasi muda untuk mengetahui lebih dalam dunia pasar modal dan...

Peringati Harlah ke-8, Pimpinan UNU Jogja Apresiasi Kinerja dan Kontribusi Civitas untuk Universitas
  • Editor UNU
  • 11 Maret 2025

Peringati Harlah ke-8, Pimpinan UNU Jogja Apresiasi Kinerja dan Kontribusi Civitas untuk Universitas

Tanggal 10 Maret 2017 menjadi momentum berdirinya institusi pendidikan tingggi di bawah Pengurus...