Dosen FE Aris Kusumo Diantoro mengisi workshop Peninjauan Kurikulum di UPN Veteran Yogyakarta, Selasa (4/7). Kegiatan tersebut membahas berbagai persiapan untuk mempertahankan akreditasi unggul dan perbaikan kualitas pembelajaran berbasis teknologi informasi.
Sebelumnya , Aris juga berbagi pengalaman dalam sarasehan Tirakat Plastik di Ponpes Annuqoyah, Kompleks Lugbangsa, Sumenep, Madura, Minggu (25/6). Acara yang diikuti ribuan santri ini membahas pengelolaan sampah ramah lingkungan di lingkungan pesantren.