UNU Jogja Sambut Kunjungan Balasan Dirjen Dikti

  • 13 Mei 2024
  • Editor UNU
  • Berita
UNU Jogja Sambut Kunjungan Balasan Dirjen Dikti

Tak menunggu lama, selang beberapa hari setelah kunjungan rombongan UNU Jogja di kantor Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi. Dirjen Dikti langsung membalas kunjungan itu dengan datang ke Kampus Terpadu, Sabtu (11/5). Ia pun mengapresiasi UNU Jogja yang telah berani melakukan lompatan kemajuan bagi lembaga pendidikan tinggi NU. Menurutnya, lompatan kemajuan tersebut telah diakui secara nasional.  

Baca juga : “Maraton” 3 Hari di Jakarta demi Jajaki Kolaborasi

Sebelumnya, UNU Jogja telah melakukan kunjungan di kantor Dirjen Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi Kemendibuk Ristek, Abdul Haris pada Senin lalu (6/5).

Berita Terkait

Pembukaan Kamandanu UNU Jogja, Panitia Siapkan 3 Agenda Penting Selama Ramadan 1446 H
  • Editor UNU
  • 03 Maret 2025

Pembukaan Kamandanu UNU Jogja, Panitia Siapkan 3 Agenda Penting Selama Ramadan 1446 H

Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadan, UNU Jogja melalui Panitia Kegiatan Ramadhan di...

Beri Bantuan Masjid dan Mushola, UNU Jogja bersama Paguyuban Tionghoa Sambut Ramadan
  • Editor UNU
  • 03 Maret 2025

Beri Bantuan Masjid dan Mushola, UNU Jogja bersama Paguyuban Tionghoa Sambut Ramadan

UNU Jogja bersama dengan Paguyuban Tionghoa Yogyakarta menggelar bakti sosial untuk menyambut datangnya...

Prodi Agribisnis Perkuat Kerjasama dengan Tani Organik Merapi dalam Praktik Budidaya Sayuran, Holtikultura Organik, Inovasi Pemasaran, dan Pengembangan Agrowisata
  • Editor UNU
  • 28 Februari 2025

Prodi Agribisnis Perkuat Kerjasama dengan Tani Organik Merapi dalam Praktik Budidaya Sayuran, Holtikultura Organik, Inovasi Pemasaran, dan Pengembangan Agrowisata

Program studi Agribisnis UNU Jogja menjalin kerja sama dengan Tani Organik Merapi (TOM)...