UNU Jogja Sepakati Kerjasama dengan iCoach Channel

  • 17 Agustus 2023
  • Editor UNU
  • Berita
UNU Jogja Sepakati Kerjasama dengan iCoach Channel

UNU Jogja menandatangani MoU kerja sama dengan iCoach Channel (ICC), sebuah komunitas pembelajaran berbasis digital. Agenda ini dihadiri oleh Rektor UNU Jogja Widya Priyahita dan pendiri sekaligus CEO iCC, Andrew Tani, di Jakarta, Kamis (17/8), serta ditandai dengan pemotongan nasi tumpeng.
Kerja sama ini meliputi tiga program, yakni program coaching berupa penerbitan sertifikasi di bidang
coaching bagi dosen, program kepemimpinan Orbex berupa penelitian terkait kepemimpinan dan social
engineering, serta program strategi dan budaya pemerintahan digital.

Berita Terkait

PT Ebliethos Buka Kantor di UNU Jogja, Sinergi Pengembangan Talenta dan Skema Beasiswa
  • Editor UNU
  • 05 September 2024

PT Ebliethos Buka Kantor di UNU Jogja, Sinergi Pengembangan Talenta dan Skema Beasiswa

Mahasiswa dan civitas academica UNU Jogja kini memiliki kesempatan belajar digital marketing dan...

Sebentuk Penghormatan untuk Para Kiai, UNU Jogja Fasilitasi Musykerwil II PWNU DIY
  • Editor UNU
  • 05 September 2024

Sebentuk Penghormatan untuk Para Kiai, UNU Jogja Fasilitasi Musykerwil II PWNU DIY

UNU Jogja dipercaya menjadi tuan rumah penyelenggaraan Musyawarah Kerja Wilayah (Musykerwil) II Pengurus...

Akselerasi Peluang Siap Kerja, UNU Jogja Gandeng Balai Diklat Industri
  • Editor UNU
  • 04 September 2024

Akselerasi Peluang Siap Kerja, UNU Jogja Gandeng Balai Diklat Industri

UNU Jogja bersama Balai Diklat Industri (BDI) Yogyakarta siap berkolaborasi dalam peningkatan kapasitas...